Skip to content
Astronomi News
  • Beranda
  • Sistem Keplanetan
    • Astrobiologi
    • Eksoplanet
    • Tata Surya
      • Matahari
      • Planet
      • Bulan
      • Asteroid
      • Sabuk Kuiper
      • Komet
      • Meteor
  • Bintang
  • Galaksi
  • Kosmologi
  • Misi Antariksa




Galaksi

Peta Radio Raksasa Bimasakti dari Selatan Bumi

31 Oktober 202531 Oktober 2025Editor

Astronom dari International Centre for Radio Astronomy Research, ICRAR, berhasil membuat citra radio frekuensi rendah berwarna terbesar dari Galaksi Bimasakti yang pernah disusun dari belahan selatan.

Selengkapnya ➞ Peta Radio Raksasa Bimasakti dari Selatan Bumi
Nebula Laba Laba Merah. Kredit: NASA/ESA/CSA James Webb Space Telescope

Bintang

Webb Menyibak Selubung “Laba-Laba Merah” di Alam Semesta

30 Oktober 202530 Oktober 2025Editor

Ada banyak nebula planetari yang indah, tetapi hanya sedikit yang tampak “merayap” di latar belakang bintang-bintang seperti NGC 6537, Nebula Laba-Laba Merah.

Selengkapnya ➞ Webb Menyibak Selubung “Laba-Laba Merah” di Alam Semesta

Bintang

Jalan Raya Magnetik ke Bayi Bintang

23 Oktober 202523 Oktober 2025Editor

Di jantung Perseus, sebuah kamar bersalin kosmik memperlihatkan mekanisme baru bagaimana bintang dan planet terbentuk.

Selengkapnya ➞ Jalan Raya Magnetik ke Bayi Bintang

BintangGalaksi

Ledakan “Menyimpang” Ungkap Lubang Hitam Pengembara

22 Oktober 202522 Oktober 2025Editor

Di langit yang biasanya sunyi, sebuah bintang terseret terlalu dekat ke lubang hitam dan tercabik. Fenomena langka itu dikenal sebagai tidal disruption event (TDE) atau cabikan pasang surut (pasut).

Selengkapnya ➞ Ledakan “Menyimpang” Ungkap Lubang Hitam Pengembara

Bintang

ALMA Ungkap Cara Gravitasi Membentuk Bintang Masif

9 Oktober 20259 Oktober 2025Editor

ALMA kembali menyingkap dapur kelahiran bintang dengan ketajaman yang belum pernah dicapai. Tim astronom memetakan medan magnet di 17 wilayah kelahiran bintang masif.

Selengkapnya ➞ ALMA Ungkap Cara Gravitasi Membentuk Bintang Masif

Komet

Ketika Wahana Pengorbit Mars Menoleh Melihat Tamu Antarbintang

8 Oktober 20258 Oktober 2025Editor

Pada 1–7 Oktober, dua pengorbit ESA di Mars, ExoMars Trace Gas Orbiter (TGO) dan Mars Express, menoleh sejenak mengamati 3I/ATLAS, yang melintas relatif dekat.

Selengkapnya ➞ Ketika Wahana Pengorbit Mars Menoleh Melihat Tamu Antarbintang

PlanetTata Surya

Semburan Es Enceladus Ternyata Lebih Hemat dari Perkiraan

7 Oktober 20257 Oktober 2025Editor

Di balik tirai cincin Saturnus, Enceladus kembali memberi kejutan. Simulasi superkomputer terbaru menunjukkan bulan es ini menembakkan lebih sedikit es ke angkasa dibanding perkiraan selama ini.

Selengkapnya ➞ Semburan Es Enceladus Ternyata Lebih Hemat dari Perkiraan
Ilustrasi planet Cha 1107-7626. Kredit: ESO/L. Calçada/M. Kornmesser

Eksoplanet

Planet Pengembara Pemegang Rekor Pertumbuhan

3 Oktober 20253 Oktober 2025Editor

Di rasi Chamaeleon, sekitar 620 tahun cahaya dari Bumi, astronom menangkap sebuah dunia penyendiri sedang mengalami “lonjakan pertumbuhan” ekstrem.

Selengkapnya ➞ Planet Pengembara Pemegang Rekor Pertumbuhan

PlanetTata Surya

Samudra Purba di Bawah Permukaan Beku Ariel

30 September 202530 September 2025Editor

Di balik permukaan es yang retak dan berparit, Ariel, bulan Uranus paling terang dan kedua-terdekat dari planet induknya, mulai menampakkan kisah interiornya.

Selengkapnya ➞ Samudra Purba di Bawah Permukaan Beku Ariel

Bintang

Neutrino Mengubah Hasil Tabrakan Bintang Neutron

26 September 202530 September 2025Editor

Di panggung kosmik, tabrakan dua bintang neutron jadi salah satu peristiwa dahsyat, ruang-waktu beriak, kilonova menyala, dan unsur-unsur berat ditempa dari reruntuhan nuklir.

Selengkapnya ➞ Neutrino Mengubah Hasil Tabrakan Bintang Neutron
Ilustrasi temuan riset terbaru di kawah Lappajärvi, Finlandia, tempat jejak kehidupan purba ditemukan pada rekahan kawah. Bagian yang diperbesar menyoroti zona rekahan bertanda biru, lokasi ditemukannya tanda-tanda aktivitas mikroba. Kredit: Henrik Drake, Gordon Osinski

MeteorSistem KeplanetanTata Surya

Kawah Lappajärvi Ungkap Waktu Kelahiran Mikroba Bumi

25 September 202525 September 2025Editor

Sebuah kawah tua di barat Finlandia baru saja menuturkan kisah paling awal tentang kehidupan yang bangkit dari bencana kosmik.

Selengkapnya ➞ Kawah Lappajärvi Ungkap Waktu Kelahiran Mikroba Bumi

Sistem KeplanetanTata Surya

Misi NASA Untuk Menyingkap Halo Bumi

23 September 202523 September 2025Editor

Bumi punya “halo” yang nyaris tak terlihat: geokorona, cahaya ultraviolet samar dari eksosfer, lapisan atmosfer terluar, yang terus berubah merespons aktivitas Matahari.

Selengkapnya ➞ Misi NASA Untuk Menyingkap Halo Bumi

Paginasi pos

1 2 … 38 Berikutnya →
Facebook Twitter Instagram Rssfeed
© 2025 Astronomi.News
  • Tentang Astronomi.News
  • Kontak Redaksi
  • Beranda
  • Sistem Keplanetan
    • Astrobiologi
    • Eksoplanet
    • Tata Surya
      • Matahari
      • Planet
      • Bulan
      • Asteroid
      • Sabuk Kuiper
      • Komet
      • Meteor
  • Bintang
  • Galaksi
  • Kosmologi
  • Misi Antariksa