Salah satu ide dasar kosmologi adalah Alam Semesta dalam skala besar itu sama di semua arah. Tapi sepertinya hasil pengamatan Teleskop Chandra milik NASA dan XMM-Newton milik ESA justru menantang ide tersebut.
Tag: energi gelap
Energi Gelap Yang Terus Berubah dari Waktu ke Waktu
Penelitian terbaru menggunakan data Teleskop SInar-X Chandra milik NASA dan Teleskop XMM-Newton milik ESA memperlihatkan bahwa energi gelap mungkin mengalami variasi dalam skala waktu kosmik.