Studi teranyar yang dipimpin ANU telah menghasilkan peta medan magnet tiga dimensi dari sepotong area kecil pada Galaksi Bima Sakti.
Penulis: Ade Nur Istiqomah
‘Memasak’ Atmosfer Planet Alien di Bumi
Tim peneliti Jet Propulsion Laboratory (JPL) NASA mengembangkan atmosfer planet alien di Bumi dengan cara memanaskan campuran gas hidrogen dan karbon monoksida pada oven bertemperatur tinggi.
Bintang Neutron Yang Menyaingi Lubang Hitam Supermasif
Ada dua lubang hitam supermasif pada galaksi Galaksi Whirlpool dan galaksi pasangannya, M51b, yang memanaskan dan melahap materi di sekitarnya.
Memecahkan Teka-Teki Jet Pada Peristiwa Gelombang Gravitasi
Jejaring global teleskop radio mengungkap akhir dari penggabungan bintang neutron berupa kemunculan aliran materi yang disebut jet.
Energi Gelap Yang Terus Berubah dari Waktu ke Waktu
Penelitian terbaru menggunakan data Teleskop SInar-X Chandra milik NASA dan Teleskop XMM-Newton milik ESA memperlihatkan bahwa energi gelap mungkin mengalami variasi dalam skala waktu kosmik.
Peta Ribuan Galaksi Dekat dari MaNGA
Rilis data teranyar Sloan Digital Sky Survey (SDSS) mencakup peta galaksi, akses data dan visualisasi terbaru dan pustaka bintang yang besar.