Para astronom dari Australia merilis data yang menganalisis hampir satu juta bintang di galaksi Bimasakti. sebagai bagian dari proyek GALAH.
Bintang
Pesona Kosmik di Pusat Kembang Api Nebula Rosetta
Kamera Energi Gelap (DECam) memotret Nebula Rosetta dengan resolusi yang sangat tinggi menampilkan detail yang belum pernah tampak sebelumnya.
ALMA Ungkap Rahasia Permukaan Bintang R Doradus
Para astronom berhasil menangkap gambar detail permukaan bintang selain Matahari yang memperlihatkan gerakan gas mendidih.
Mencari Asal Usul Emas dalam Bintang Neutron
Emas dalam perhiasan Anda bisa jadi ditempa dalam tabrakan kosmik dahsyat sepasang bintang neutron jutaan atau miliaran tahun lalu.
Potret Kelahiran Bintang oleh Teleskop Webb
Teleskop Antariksa James Webb berhasil memotret proses kelahiran sepasang bintang muda dalam cahaya inframerah.
Citra Bintang Muda Yang Mengungkap Kelahiran Planet Raksasa
Foto terbaru dari pengamatan dengan VLT dan ALMA berhasil memberikan petunjuk tentang bagaimana planet seukuran Jupiter bisa terbentuk.
Penyimpangan Gravitasi Pada Bintang Ganda Lebar
Penelitian baru memperlihatkan bukti keruntuhan gravitasi pada batas percepatan rendah dari analisis gerak orbit bintang ganda lebar periode panjang.
Bukti Evolusi Bintang Yang Tidak Biasa
Para astronom menemukan bukti kalau beberapa bintang memiliki medan magnet permukaan yang sangat kuat dan tidak cocok dengan model evolusi.
Pengukuran Langsung Jarak Magnetar Dengan VLBA
Para astronom menggunakan Very Long Baseline Array (VLBA) NSF berhasil membuat pengukuran geometrik jarak magnetar di dalam galaksi Bima Sakti.
Ledakan Kosmis Tipe Baru
Para astronom menemukan ledakan kosmis tipe baru yang memiliki karakteristik mirip ledakan supernova dan ledakan sinar gamma. Tapi, tidak benar-benar mirip.
Awan di Permukaan Bintang Katai Coklat
Astronom berhasil mendeteksi pita awan yang melintasi permukaan sebuah bintang dingin yang lebih dikenal sebagai katai coklat.
Lubang Hitam Terdekat dalam Sistem Bertiga
Lubang hitam terdekat dari Tata Surya ditemukan oleh para astronom dengan teleskop 2,2 meter milik ESO di Observatorium La Silla, Chili.











