Skip to content
Astronomi News
  • Beranda
  • Sistem Keplanetan
    • Astrobiologi
    • Eksoplanet
    • Tata Surya
      • Matahari
      • Planet
      • Bulan
      • Asteroid
      • Sabuk Kuiper
      • Komet
      • Meteor
  • Bintang
  • Galaksi
  • Kosmologi
  • Misi Antariksa

Tag: Bimasakti


Bintang

Ophion: Keluarga Bintang Tak Biasa di Bimasakti

30 April 202530 April 2025Editor

Di alam semesta, bintang jarang lahir sendirian. Di galaksi Bimasakti, sebagian besar bintang terbentuk dalam kelompok, sebuah “keluarga” bintang.

Selengkapnya ➞ Ophion: Keluarga Bintang Tak Biasa di Bimasakti

Galaksi

Mengintip “Tengah Hari Kosmis”: Saat Galaksi Bertumbuh Pesat

24 April 202524 April 2025Editor

Bayangkan kita bisa mengintip semesta 10 miliar tahun lalu, saat galaksi seperti Bimasakti masih muda dan bertumbuh.

Selengkapnya ➞ Mengintip “Tengah Hari Kosmis”: Saat Galaksi Bertumbuh Pesat

Galaksi

Awan Magellan Kecil Mulai Terkoyak

15 April 202516 April 2025Editor

Galaksi-galaksi tidak hidup sendiri di alam semesta. Mereka saling tarik-menarik, saling memengaruhi, dan kadang, saling menghancurkan.

Selengkapnya ➞ Awan Magellan Kecil Mulai Terkoyak
Foto galaksi yang sedang bergabung. Kredit: NASA

Galaksi

Terkuaknya Tabir Pembentukan Galaksi Elips

9 Desember 20249 Desember 2024Editor

Setelah puluhan tahun mencari, akhirnya para astronom menemukan jawaban misteri terbentuknya galaksi terbesar di alam semesta.

Selengkapnya ➞ Terkuaknya Tabir Pembentukan Galaksi Elips

Galaksi

Kisah Galaksi Katai Bertahan Hidup di Tepi Bimasakti

15 November 202415 November 2024Editor

Teleskop Hubble mengungkap kisah bertahan hidup yang epik dari galaksi katai Awan Magellan Besar (LMC) di tepi luar Bimasakti.

Selengkapnya ➞ Kisah Galaksi Katai Bertahan Hidup di Tepi Bimasakti
Galaksi REBELS-25 yang dipotret ALMA. Kredit: ALMA (ESO/NAOJ/NRAO)/L. Rowland et al./ESO/J. Dunlop et al. Ack.: CASU, CALET

Galaksi

Penemuan Galaksi Mirip Bimasakti dari Alam Semesta Muda

8 Oktober 20248 Oktober 2024Editor

Para astronom menemukan galaksi paling jauh yang mirip dengan galaksi kita, Bimasakti. Galaksi baru itu diberi nama yaitu REBELS-25.

Selengkapnya ➞ Penemuan Galaksi Mirip Bimasakti dari Alam Semesta Muda

BintangGalaksi

Pemetaan Kimia Bintang: Kunci Sejarah Bimasakti

3 Oktober 20243 Oktober 2024Editor

Para astronom dari Australia merilis data yang menganalisis hampir satu juta bintang di galaksi Bimasakti. sebagai bagian dari proyek GALAH.

Selengkapnya ➞ Pemetaan Kimia Bintang: Kunci Sejarah Bimasakti

Galaksi

Halo Magnetik Galaksi Bimasakti

25 September 202425 September 2024Editor

Penelitian terbaru mengungkap cerita dari halo magnetik Bimasakti yang mengubah pemahaman tentang struktur dan evolusi galaksi kita.

Selengkapnya ➞ Halo Magnetik Galaksi Bimasakti
Awan Digel 2 yang dipotret Teleskop WEB. Kredit: JWST/NASA/ESA

Galaksi

Pembentukan Bintang di Area Terluar Bimasakti

13 September 202417 September 2024Editor

Para astronom mengamati wilayah tepi luar Bimasakti yang jaraknya 58.000 tahun cahaya dari pusat galaksi dan memiliki awan Digel 1 dan 2.

Selengkapnya ➞ Pembentukan Bintang di Area Terluar Bimasakti
Penelitian terbaru mengungkap lubang hitam supermasif di pusat galaksi Bimasakti terbentuk dari merger lubang hitam 9 miliar tahun lalu.

Galaksi

Menelusuri Asal Usul Lubang Hitam Supermasif di Pusat Bimasakti

10 September 202410 September 2024Editor

Penelitian terbaru mengungkap bukti Sagittarius A* (Sgr A*), lubang hitam supermasif di pusat galaksi Bimasakti terbentuk dari merger lubang hitam 9 miliar tahun lalu.

Selengkapnya ➞ Menelusuri Asal Usul Lubang Hitam Supermasif di Pusat Bimasakti
Ilustrasi kelengkungan Bima Sakti. Kredit: Stefan Payne-Wardenaar; Magellanic Clouds: Robert Gendler/ESO

Galaksi

Tabrakan Galaksi Membengkokkan Bimasakti

4 Maret 20204 Maret 2020Editor

Selama bertahun-tahun para astronom penasaran mengapa Bimasakti melengkung. Data dari satelit Gaia milik ESA memberi petunjuk kalau distorsi tersebut bisa jadi disebabkan oleh tabrakan yang sedang terjadi dengan galaksi yang lebih kecil. Tabrakan ini mengirimkan riak melalui piringan galaksi seperti batu yang dilemparkan ke air.

Selengkapnya ➞ Tabrakan Galaksi Membengkokkan Bimasakti
Ilustrasi gas halo Bima Sakti. Kredit: ESA

Galaksi

Gas Membara dalam Halo Bima Sakti

3 Maret 20203 Maret 2020Rani Elsanti

XMM-Newton milik ESA menemukan bahwa gas tersembunyi dalam halo Bimasakti mencapai suhu yang jauh lebih tinggi daripada yang diduga sebelumnya, dengan komposisi kimiawi yang berbeda dari yang diperkirakan.

Selengkapnya ➞ Gas Membara dalam Halo Bima Sakti
Facebook Twitter Instagram Rssfeed
© 2025 Astronomi.News
  • Tentang Astronomi.News
  • Kontak Redaksi
  • Beranda
  • Sistem Keplanetan
    • Astrobiologi
    • Eksoplanet
    • Tata Surya
      • Matahari
      • Planet
      • Bulan
      • Asteroid
      • Sabuk Kuiper
      • Komet
      • Meteor
  • Bintang
  • Galaksi
  • Kosmologi
  • Misi Antariksa